Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2019
Gambar
                     CARA MENGGUNAKAN            APP EDIT VIDEO UNTUK PEMULA LANGKAH 1: Langkah awal yang harus kita lakukan membuka aplikasi cute cut Nah ini adalah tampilan awal aplikasi cute cut. LANGKAH 2: Kita masukkan gambar dengan cara klik tombol "+" diatas. Lalu akan muncul start new movie buat judul lalu click "create". LANGKAH 3: pilih pengaturan flim seperti kualitas, orientasi,warna latar belakang dan lainnya. Kemudian click tombol "done" disudut kanan atas. Sekarang gunakan tombol "+" untuk memasukkan video,photo,teks dan lagu. CARA MEMBUAT VIDEO: 1.masukkan photo dengan cara click tombol + seperti contoh pada gambar langkah ke 3 gambar ke 2 Jika sudah seperti ini click photo lalu pilih photo yang ingin anda edit. 2.tambahkan lagu dengan cara yang sama click tombol + lalu akan muncul seperti gambar nomor 1 lalu pilih lagu 3.tambahkan vid...